Jejak langkah kami Arkato Grup di Indonesia, yang saat ini telah melaksanakan Annual Meeting pada Senin, 16 Desember 2024 diselenggarakan di Hotel Ibis – Bogor.
Menurut Bapak Danny Suryanata, selaku General Manager PT. Arkadiya Fourhaka Indonesia , AFI optimis menghadapi tahun 2025 dengan target peningkatan dan pertumbuhan positif revenue. Kami berkomitmen untuk terus bersinergi dengan perusahaan di bawah Arkato Group, serta menjalin kolaborasi erat dengan pelanggan dan mitra bisnis lainnya.
Rangkaian kegiatan ini di ikuti dari beberapa anak peusahaan Arkato Grup menggelar laporan masing instansi atau pun departemen, diskusi serta ramah tamah bersama anak perusahaan serta perwakilan karyawan.